1. Jurnal[Back]
2. Alat dan Bahan[Back]
3. Rangkaian Simulasi[Back]
4. Prinsip Kerja Rangkaian[Back]
Pada rangkaian terdapat 4 input dan 8 output dimana rangkaian di rangkai sesuai dengan modul. Dimana pada percobaan ini merupakan rangkaian syncronous binary counter. Dimana Counter syncronous disebut sebagai Counter parallel, output flipflop yang digunakan bergulingan secara serempak. Hal ini disebabkan karena masing-masing flip- flop tersebut dikendalikan secara serempak oleh clock.
Dan pada percobaan ketika S0 sampai S3 itu nol maka outputnya akan berlogika 0 ini karena gerbang AND memengaruhinya dimana gerbang ini bersifat perkalian. Ketika S2 dan S3 berlogika 1 dan S1 clock, S0 0 maka akan didapat output counter up 0 sampai 15 pada H4 sampai H7 dan counter up 0 sampai 9 pada H0 sampai H3.
5. Video Rangkaian[Back]
6. Analisa[Back]
> Analisa output percobaan berdasarkan IC yang digunakan!
Jawab :
IC 74193 : Pada IC ini terjadi counter up dari 0 sampai 15 dan counter down dari 15 sampai 0. Dan selebihnya yang percobaan 1 sampai 3 itu off karena inputnya 0 (hasil kali input)
IC 74192 : output 1-3 sama dan bedanya dengan IC 74193 yaitu percobaan 4 IC ini counter up dari 0 sampai 9 dan percobaan 5 IC ini counter down dari 9 ke 0.
> Analisa hasil percobaan pada kondisi 3 dan 4!
Jawab : Di kondisi 3, seluruh inputnya 0 maka dia off dan pada kondisi 4 S1nya clcok sehingga outputnya counter up dari 0 sampai 15 dan counter up dari 0 sampai 9.
> Apa pengaruh gerbang OR pada rangkaian?
Jawab : Pengaruhnya yaitu sebagai penjumlahan (gerbang) input dimana jika inputnya tidak ada 1 maka outputnya 0. Dan gerbang OR digunakan sebagai input ip dan down dimana ketika input up berlogika 1 dan input down dihubung clock maka dia jadi counter down.
7. Link Download[Back]
Download HTML [disini]
Download Video Rangkaian [disini]
Download IC 74193 [disini]
Download IC 74192 [disini]
Tidak ada komentar:
Posting Komentar